Breaking News

Day: February 3, 2019

Si Legit nan Terhimpit

  Oleh : Sunarti MuslimahTimes—Peranmu tersembunyi di balik nikmat Rasamu maniskan sejuta pikat Sejuta hidangan luluhkan lidah Mulut penikmatmu terpuaskan sudah Sayang, kristal manis tak lagi legit Daya jualpun tak lagi melejit Kecongkakan porak-porandakan kiprahmu Kini, tangis pilu warnai penanam tebu Duhai para penentu kebijakan bukalah hati Lihatlah petani tebu bernasib pahit Gulanya tersaingi produk…

Read More

Ironi Mekelar Aset Negara yang Tak Juga Jera

Oleh : Ifa Mufida   #MuslimahTimes — Saat ini, korupsi di Indonesia bisa dikatakan sudah menjadi budaya dari mulai tingkat rumput sampai pejabat tinggi. Bahkan, Indonesia dicatat menjadi salah satu negara terkorup di dunia yang tentunya sangat memilukan. Meskipun saat ini sudah didirikan lembaga anti korupsi yaitu KPK yang secara gencar memberantas para koruptor, akan…

Read More

Kriteria Pemimpin Ideal Bagi Generasi Milenial

Oleh: Arin RM, S.Si (Freelance Author, Pemerhati Media Sosial)   #MuslimahTimes — Membahas topik seputar kepemimpinan adalah aktivitas yang menyenangkan. Terlebih ketika suasana perpolitikan tengah menghangat menjelang pemilihan umum seperti saat ini. Siapapun dan dimanapun akan mudah terpantik untuk turut buka suara ketika bahasan seputar pemimpin dikemukakan. Tak hanya para ahli politik yang kerap mewarnai…

Read More

Resensi : Khilafah Adalah Solusi

Judul buku : Khilafah Adalah Solusi Penulis : Anonim Penerbit : Khilafah Publication Tahun terbit : 2003 Ketebalan : 66  halaman ISBN  : 979-9478-24-3 Peresensi : Yati Azim   Jika anda adalah orang yang masih tak mengenal apa itu Khilafah. Atau anda orang yang  meragukan tentang institusi gemilang ini. Atau anda ingin lebih memantapkan pemahaman…

Read More