Breaking News

Day: June 14, 2018

Belajar Bahagia dalam Mendidik Anak

  oleh: EL Fitrianty (penulis buku serial “Balita Cerdas) Porsi kita sebagai orangtua dalam proses belajar anak adalah menciptakan suasana belajar yang positif dan penuh kegembiraan. Ini penting, karena dalam kondisi bahagia anak-anak akan lebih maksimal belajarnya. Bagian kita adalah menciptakan rasa aman secara fisik dan emosi pada diri anak agar otaknya siap untuk belajar….

Read More

Adakah Rahmah untuk Sang Penjajah ?

Oleh: Zulfa Nusaibah Sedih rasanya melihat bulan Ramadhan yang mulia akan  segera meninggalkan kita. Dan hati ini semakin teriris ketika melihat ada banyak saudara-saudara seaqidah yang masih harus berjuang mempertahankan imannya. Mereka berpuasa tanpa berbuka dengan layak, dan bahkan tak dapat merayakan hari raya Idul Fitri dengan suka cita. Di Palestina, anak-anak remaja malah sibuk …

Read More

Hemat Ala Bunda Cermat

Oleh : Laila Thamrin (Praktisi Pendidikan) Mengelola keuangan rumah tangga biasanya tugas para bunda. Namun tak jarang, bunda kelimpungan juga. Pasalnya, pengelolaan tak sekedar mencatat uang masuk dan keluar saja. Tapi merencanakan pengeluaran sesuai dengan pemasukan. Nah, yang bikin puyeng nih, kalau pengeluaran jauh lebih besar dari pemasukan. Sementara semua catatan pengeluaran adalah hal yang…

Read More

Takwa “Buah Manis” Ramadhan

  Oleh: Minah, S.Pd.I Ramadhan dengan segenap kemuliaannya sudah berada dipenghujung. Bagi kita yang memahami indahnya bulan Ramadhan, tentu akan merasa sangat bersedih, betapa hari-hari puasa seakan cepat sekali berlalu. Rasanya baru kemarin kita memulai, tak terasa, sekarang sudah berada dipenghujung bulan ramadhan. Tentu sebentar lagi pula, Ramadhan dengan segenap keindahan, keberkahan, dan kemuliaannya akan…

Read More

Basa Basi Anti Basi Saat Bersilaturahmi (Pertanyaan Pembuka Tanpa Menyakiti)

Oleh : Alga  Biru   Niatnya sih basa basi. Tak jarang yang terjadi malah basi beneran. Apalagi yang namanya baper, kadarnya berebeda-beda bagi setiap orang. Jadi ketimbang silaturahmi kita berujung garing dan berpotensi menyakiti, berikut jenis pertanyaan yang bisa dijadikan pembuka obrolan yang bermanfaat. Tips 3 T plus 1 N berikut ini layak dicoba ya!…

Read More